cerita fantasi bola bola waktu

2024-05-19


Lampiran 1 Materi Ajar. Bola - Bola Waktu. Ivan menendang kerikil di jalan dengan kasar hingga terpelanting berhamburan. Debu mengepul dari kerikil-kerikil itu. Lagi-lagi ia dijadikan bahan tertawaan! Ini semua gara-gara kue basah Ibu! Setiap hari Ivan harus bangun pukul setengah empat pagi dan membantu Ibu membuat aneka kue. basah.

Cerita Bola-Bola Waktu mengandung amanat yang berkaitan dengan nilai kekeluargaan dan pesan moral terkait bullying. Baca selengkapnya di bawah ini. tirto.id - Bola-Bola Waktu merupakan salah satu cerita yang digunakan sebagai bahan ajar dalam buku Bahasa Indonesia SMP Kelas VII (2021) terbitan Kemdikbud.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia ( KBBI ), fantasi berarti gambaran atau angan-angan yang berasal dari khayalan seseorang untuk menciptakan dan meniru sesuatu yang tidak ada dalam kehidupan sebenarnya. Cerita fantasi biasanya menarik perhatian orang karena memuat hal-hal aneh, unik, tidak masuk akal, tetapi tetap menghibur.

Bola-Bola Waktu Oleh Rakhma Subarna Ivan menendang kerikil di jalan dengan kasar hingga terpelanting berhamburan. Debu mengepul dari kerikil-kerikil itu. Lagi-lagi ia dijadikan bahan tertawaan! Ini semua gara-gara kue basah Ibu! Setiap hari Ivan harus bangun pukul setengah empat pagi dan membantu Ibu membuat aneka kue basah.

Teks cerita fantasi adalah cerita fiksi berjenis fantasi (dunia imajinatif yang diciptakan penulis). Di dalam teks cerita fantasi, diungkapkan hal-hal supranatural, kemisteriusan, dan ke-ghaiban yang tidak ditemui dalam dunia nyata. Jadi, pada teks cerita fantasi, hal yang tidak mungkin seolah-olah menjadi hal yang biasa.

Di video kali ini kita akan belajar cerita fantasi berjudul "Bola- Bola Waktu". Materi ini sesuai dengan buku bahasa Indonesia kelas 7 BAB 2 dari Kemendikbud. Simak video ini dengan...

3.1 1. Perjalanan ke Masa Lalu. 3.2 2. Petualangan di Masa Depan. 3.3 3. Manipulasi Waktu. 4 Tips Membuat Cerita Fantasi Lintas Waktu. 4.1 Pilih latar waktu yang akan digunakan. 4.2 Tentukan cara untuk melintasi waktu. 4.3 Tetapkan konflik dan tujuan dari cerita. 4.4 Tentukan karakter dan elemen fantasi dari cerita.

Contoh Cerita Fantasi Sezaman dan Lintas Waktu Beserta Strukturnya - Contoh cerita fantasi sezaman dan lintas waktu adalah alat yang bisa membuat karangan kamu jadi lebih sempurna. Minimal mengetahui gambaran apa saja yang perlu dituliskan pada karangan sehingga utuh. Paling penting sebelum menulis adalah memahami strukturnya.

1. Siapakah nama tokoh cerita Bola-Bola Waktu? Jawaban: Tokoh utama bernama Ivan. 2. Apa yang diinginkannya di awal cerita? Jawaban: Menjadi anak SMP yang dikagumi teman-temannya. Halaman...

Bacalah teks cerita fantasi berjudul Bola-Bola waktu, Kemudian jawablah pertanyaan pada lembar jawab berikut! mengatakan kepadanya bahwa ia sedang sakit. 2023. rpp teks cerita fantasi modul ajar teks cerita fantasi satuan pendidikan smp negeri ayah mata pelajaran bahasa indonesia fase kelas vii penulis oki dwi ernawati.

Peta Situs